HAMBATAN KOMUNIKASI DALAM MEMBENTUK AKHLAQUL KARIMAH PADA ANAK (Studi di Desa Gunung Mekar Kecamatan Jabung Kabupaten Lampung Timur)
Keywords:
Hambatan komunikasi, akhlaqul karimahAbstract
Akhlaqul karimah merupakan hal pokok yang harus dimiliki oleh setiap individu dalam kehidupan bermasyarakat agar dapat menjalin hubungan yang harmonis antara individu satu dengan individu yang lain. Setiap individu pasti memiliki kecenderungan sikap dan sifat yang berbeda-beda, hal itulah yang dapat menyebabkan terjadinya suatu perselisihan antara satu sama lain. Namun semua itu dapat diminimalisir apabila setiap individu dapat mengatasi perbedaan tersebut dengan sikap yang baik. Adapun Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana kondisi perilaku anak dan bagaimana hambatan yang dialami orang tua dalam berkomunikasi pada anak terkait pembentukan akhlaqul karimah.Penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif, penelitian deskriptif merupakan metode penelitian yang berusaha menggambarkan dan menginterpretasikan objek sesuai dengan apa adanya. Hasil penelitian berdasarkan dari observasi dan wawancara dengan responden yang bersedia menjadi objek penelitian diketahui bahwa hambatan komunikasi orang tua dalam membentuk akhlaqul karimah pada anak antara lain adalah kurangnya pendidikan dan pengetahuan orang tua tentang berbagai metode yang tepat dalam berkomunikasi yang baik dengan anak. Pengontrolan emosional yang buruk dari orang tua ketika anak susah diatur. Kurangnya waktu yang diluangkan oleh orang tua untuk berkomunikasi secara intens dengan anak. Kurangnya pemahaman orang tua tentang psikologi anak, sehingga mereka tidak tahu kapan saat anak memiliki suasana yang baik ataupun sebaliknya.
References
Adnan, Mohammad. Mengenal Pola Asuh Orang Tua dalam Pembentukan Akhlak Anak. CENDEKIA 5, no 2. (2019): 199-218.
An-Nawawi, Imam.Terjemah Hadits Arba`in An-nawawiyah.Jakarta: Al-I`stihom Cahaya Umat,2008.
Barlian,Eri. Metodologi Penelitian Kualitatif Dan Kuantitatif. Padang: Sukabina Press, 2016.
Dahlan,M. Djawad. Psikologi Perkembangan Anak & Remaja.Bandung: PT Remaja Rosda Karya, 2015.
Dahlan, Muh. Syawir. Etika Komunikasi Dalam Al-Qur`an Dan Hadis, Jurnal Dakwah Tabligh 15, no. 1 (2015): 110-120.
Damayanti, Indah, and Sri Hadiati Purnamasari. Hambatan Komunikasi dan Stres Orangtua Siswa Tunarungu Sekolah Dasar. Jurnal Psikologi Insight 3, no. 1 (2019): 1-9.
Departemen Agama RI. Alqur’an Dan Terjemahnya. Bandung: Diponegoro, 2006.
Effendy, Onong Uchjana. Ilmu Komunikasi : Teori Dan Praktek. Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2019.
Fakhrurrazi. Potret Pendidikan Keluarga Dalam Alquran (Tela’ah Q.S. At-Tahrim [66]: 6). Jurnal At-Tibyan 3, no. 2 (2018): 188-199.
Fitri,Nur Lailatul. Peran Orang Tua Dalam Membentuk Akhlak Anak Sejak Dini. Al-Hikmah: Indonesian Journal Of Early Childhood Islamic Education 1, no. 2 (2017): 155-168.
Gade, Syabuddin. Membumikan Pendidikan Akhlak Mulia Anak Usia DIni. Banda Aceh: PT. Naskah Aceh Nusantara, 2019.
Hakim, Lukman Nul. Ulasan Metodologi Kualitatif: Wawancara Terhadap Elit. Aspirasi 2, no. 2 (2015): 165-172.
Hamka. Akhlaqul Karimah. Jakarta: Gema Insani, 2017.
Keikazeria,Vhinizza Meidy and Ferdinandus Ngare. Komunikasi Interpersonal Ibu Dan Anak Dalam Pembentukan Karakter Beribadah Anak (Studi Kualitatif Pada Ibu Dan Anak Di Lingkungan Perumahan Pondok Giri Harja Endah Kelurahan Jelekong). Universitas ARS Bandung, Indonesia IX, no. 2 (2020): 1613-1629.
Khalid, M. Rusydi, Rati Astuti, and Halimah Basri, Adab Berbicara Dalam Al-Qur`an dan Implementasinya di SDIT Al-Biruni Mandiri Jipang Makassar 9, no. 1 (2020): 66-74.
Lalompoh, Cyrus T, dan Kartini Ester Lalompoh. Metode Pengembangan Moral dan Nilai-Nilai Keagamaan Bagi Anak Usia Dini. Jakarta: PT Grasindo, 2017.
Ma`arif, Bambang S. Psikologi Komunikasi Dakwah. Bandung: Simbiosa Rekatama Media, 2015.
Munir dan Sudarsono. Dasar-Dasar Agama Islam. Jakarta: Rineka Cipta, 2015.
Nirrahmatillah, Langkah-Langkah Guru Dalam Upaya Pembentukan Akhlakul Karimah Pada Usia Dini (Banda Aceh: UIN AR-RANIRY, 2017) 1-56.
Nurhadi, Zikri Fachrul . Teori Komunikasi Kontemporer. Depok: Kencana, 2017.
Oktavia, Fenny. Upaya Komunikasi Interpersonal Kepala Desa dalam Memediasi Kepentingan PT. Bukit Borneo Sejahtera Dengan Masyrakat Desa Long Lunuk. E-Journal Ilmu Komunikasi 4, no 1 (2016): 339-253.
Priansa,Donni Juni. Komunikasi Pemasaran Terpadu Pada Era Media Sosial. Bandung: CV Pustaka Setia, 2017.
Qutb, Sayyid. Tafsir Fi Zilalil Qur`an, IX. Makassar: Gema Insani Press, 2004.
Rakhmawati, Yuliana .Metode Penelitian Komunikasi. Surabaya: CV Putra Media, 2019.
Ramadanty, Sari. Penggunaan Komunikasi Fatis dalam Pengelolaan Hubungan di Tempat Kerja, Jurnal Ilmu Komunikasi 5, no 2 (2016) 1-12.
Roesli,Mohammad, Ahmad Syafi’i, and Aina Amalia. Kajian Islam Tentang Partisipasi Orang Tua Dalam Pendidikan Anak IX, no. 2 (2018): 332-345.
Saputri, Madona Ayu, Nurseri Hasnah Nasution, Candra Darmawan, dan Muslimin. Pengaruh Komunikasi Interpersonal Antara Orang Tua Dan Anak Dalam Meningkatkan Akhlakul Karimah. Jurnal Komunikasi Islam Dan Kehumasan (JKPI) 2, no. 1 (2018): 62–83.
Sugiono. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R & D. Bandung: Alfabeta, 2016.
Suhada, Idad. Psikologi Perkembangan Anak Usia Dini. Bnadung: PT Remaja Rosda Karya, 2016.
Syamsi, Hasan. Modern Islamic Parenting.Solo: Aisar Publishing, 2016.
Wahyuni. Efek Komunikasi Interpersonal Antar Guru Dengan Anak Autis Di Biro Psikologi Psikodinamika Banda Aceh. Jurnal Peurawi 1, no. 1 (2017): 1-19.
Witanto. Hak Dan Kedudukan Anak Luar Kawin. Bandung: Kencana, 2016.
Rizal Mz, Syamsul. Akhlak Islami Dalam Perspektif Salaf. Institut Ummul Quro Al-Islami Bogor. 7 no. 1 (2018): 67-100.
Qodariyah, Siti Lailatull. Akhlak Dalam Perspektif Al-Qur`an. Jurnal Al-Fath. 11 no. 2 (2017):145-166.
Umroh, Ida Latifah. Peran Orang Tua Dalam Mendidik Anak Sejak Dini Secara Islami Di Era 4.0. TA’LIM : Jurnal Studi Pendidikan Islam. 2 no. 2 (2019): 208-225.
Siregar, Fitri Rayani. Metode Mendidik Anak Dalam Pandangam Islam. Forum Paedagogik. 8, no. 2 (2019): 107-121.
Meli. Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Dalam Al-Qur’an Surah Luqman Ayat 12-19 (Studi Tafsir Al-Misbah), STKIP Dampal Selatan. Vol 2, no. 2 (2019): 280–292.
Agus Syukur, Akhlak Terpuji Dan Implementasinya Di Masyarakat, MISYKAT AL-ANWAR. 3, no. 2 (2020): 1433-164.